customer.co.idPIKIRAN RAKYAT – Gangguan kesehatan demensia tengah mengalami peningkatan di seluruh dunia, sehingga studi baru dari Universitas New South Wales (UNSW) mencoba mencari solusinya.Tercatat, sekitar 55 juta orang seluruh dunia hidup dengan demensia , yang mengganggu aktivitas sehari-hari.WHO , bahkan memastikan bahwa risiko demensia akan selalu ada lantaran setiap tahun terus memunculkan 10 juta kasus baru.Diketahui, demensia merupakan penurunan fungsi kognitif yang berasal dari penuaan biologis.

Baca Artikel Menarik Lainnya dari Customer.co.id di Google News