diNalar.com – Simak profil leader Karina dari salah satu girl grup Korea Aespa yang pernah berkolaborasi dengan Kai EXO.

Aespa adalah salah satu girl grup Kpop besutan SM Entertainment.

Berdasarkan Channel Korea, berikut ini informasi mengenai leader Aespa ini.

Profil lengkap Karina

Nama lengkap: Yoo Ji-min

Nama panggung : Karina

Nama: Rina, Kagingi, Karomi, Palcheok Baby, dll.

Nama Baptisan: Katarina

Tanggal lahir: 11 April 2000

Tempat Lahir: Gyeonggi-do, Seongnam-si, Bundang-gu, Korea Selatan

Zodiak: Aries

Agama : Katolik

Berat: 45 kg

Tinggi: 167 cm

Keluarga: Orang tua, 1 kakak perempuan

Golongan darah : B

Pendidikam : Sekolah Dasar Seongnam Shingi, SMP Jeongja, SMA Hansol

Pekerjaan: Penyanyi, Idol, leader Aespa

Simbol perwakilan resmi: Hati

Hewan perwakilan resmi: Paus

Tahun debut: 2020

Agensi: SM Entertainment

Tentang Karina

Karina sebelum debutnya bernama Yoo Ji-min, adalah siswa biasa, dan pernah memenangkan hadiah dari akademi karena bakatnya dalam piano.

Selama masa sekolahnya, Yoo Ji-min terkenal dengan tinggi dan wajahnya yang cantik sehingga dia sering disebut-sebut ulzzang atau berarti orang-orang dengan wajah terbaik.

Selain itu, Dia pernah melakukan cover lagu BLACKPINK “Boombayah” dan Hyuna “Bubble Pop” bersama teman-temannya pada tahun 2016, yang menunjukan bahwa ia adalah penari yang berbakat.

Kerja sama bersama Kai EXO

Setelah masuk ke SM Entertaiment dan menjadi trainee, Karina berlatih selama sekitar empat tahun sebelum debut.

Pada November 2020, ia ditunjuk menjadi mitra Kai EXO untuk menjadi model dalam “The All-new Hyundai TUCSON Beyond Drive,” sebuah kolaborasi antara Hyundai dan SM Entertainment.

Debut bersama Aespa

Baca Juga: Tipe Kepribadian MBTI Boy Grup Kpop Stray Kids, Kpoper Harus Tahu, Ternyata Ini Tipe MBTI Felix

Pada Oktober 2020, SM Entertainment merilis foto teaser masing-masing anggota girl grup baru mereka yaitu Aespa.

Anggota kedua yang diperkenalkan sebagai bagian dari Aespa adalah Karina.

Editor: Miftahul Huda

Sumber: Channel Korea

Tag








Terbaru

Minggu, 21 Agustus 2022 | 17:04 WIB

Sempat Vakum, Kini Preman Pensiun 6 Hadir! Simak Tanggal Rilis dan Jam Tayangnya Lengkap di Sini

Minggu, 21 Agustus 2022 | 16:11 WIB

5 Fakta Unik Kyungsoo EXO saat Tampil di SMTOWN LIVE 2022 SMCU EXPRESS SUWON: Nomor 4 Bikin Gemas

Minggu, 21 Agustus 2022 | 01:00 WIB

Film Sayap Sayap Patah Menceritakan Tragedi Mako Brimob 2018, Nicholas Saputra Berperan Jadi Polisi

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 20:07 WIB

Sule Nikah Lagi? Ternyata Ini Dia Sosok Wanita Pengganti Nathalie Holscher yang Diajak Nikah Oleh Sule

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 19:24 WIB

Sinopsis Film Sayap-Sayap Patah, Diangkat dari Kisah Nyata Peristiwa Mako Brimob Tahun 2018

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:43 WIB

BLACKPINK Rilis Single Comeback Pink Venom, Rose Menangis Terharu Saat Lihat Penggemar Langsung

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:02 WIB

NCT 127 Bersiap Come Back dengan Luncurkan Album Terbaru 2 Baddies, Berikut Tanggal Rilis Fakta Menariknya

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:02 WIB

Orphan: First Kill Tayang di Bioskop, Berikut Daftar Pemain dan Perannya

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:01 WIB

Tipe Kepribadian MBTI Boy Grup Kpop Stray Kids, Kpoper Harus Tahu, Ternyata Ini Tipe MBTI Felix

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:00 WIB

Penting Banget, Berikut Daftar Kata Slang Boy Grup Kpop BTS yang Wajib Diingat ARMY

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 15:58 WIB

Lirik Lagu Forever Only - Jaehyun NCT dan Terjemah Bahasa Indonesia, Lagu 10 Besar Itunes World of The Week

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 15:57 WIB

Jadwal Pembelian Tiket dan Link Beli Tiket Konser BLACKPINK WORLD TOUR BORN PINK Seoul 2022, Jakarta Kapan?

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 10:44 WIB

Profil Keren Anggota keluarga Boy William, Salah Satunya Pengusaha Makanan Sukses

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 08:44 WIB

Sosok Oma Boy William Akhirnya Terungkap ke Publik, Bilang Boy Batal Nikah, Bikin Malu Keluarga

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 08:44 WIB

Sosok Adik Ipar Boy William Akhirnya Terungkap ke Publik, Beberkan Alasan Tak Ingin Menikah Karena Ini

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 08:43 WIB

Link Nonton Big Mouth Episode 7 Sub Indo dan Sinopsis Big Mouth Episode 7: ‘Lee Jong Suk’ dalam Bahaya

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 03:56 WIB

Profil Pemain Film Sayap-Sayap Patah, Ada Nicholas Saputra dan Ariel Tatum

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 03:11 WIB

Link Pembelian dan Harga Tiket konser BLACKPINK , Tour Dunia Born Pink yang Akan Diadakan di Jakarta

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 03:07 WIB

Arumi Bachsin Rekomendasikan Nasi Kelor sebagai Makanan Khas Kabupaten Lumajang, Ini Alasan Arumi Bachsin

Jumat, 19 Agustus 2022 | 21:37 WIB

Artikel ini bersumber dari www.innalar.com.